Jeremiah Lakhwani tampil mencuri perhatian khalayak di dunia maya. Ia dijuluki 'Aquaman Indonesia' karena postur dan gayanya mirip Jason Momoa! Dilansir detikcom (27/2/2019).
Ini dia Jeremiah Lakhwani yang mencuri perhatian warganet. Akun Instagramnya bahkan sudah diikuti oleh lebih dari 35 ribu orang. (Foto: Instagram/jeremiahlakhwani/ditampilkan dengan izin yang bersangkutan)
Di sana, Jero, begitu ia disapa, kerap membagikan aktivitasnya dalam menjalani gaya hidup yang aktif dengan salah satunya berolahraga. (Foto: Instagram/jeremiahlakhwani/ditampilkan dengan izin yang bersangkutan)
"Kalau aku sendiri sebenernya cinta sama semua jenis olahraga ya. Tapi untuk sekarang ini aku prefer ke extreme sports, running sama fitness training," katanya kepada detikHealth. (Foto: Instagram/jeremiahlakhwani/ditampilkan dengan izin yang bersangkutan)
'Addicted to fight with adrenaline, sports freak, and travel junkie!' mungkin adalah kalimat yang cukup menggambarkan dirinya. Setuju? (Foto: Instagram/jeremiahlakhwani/ditampilkan dengan izin yang bersangkutan)
Jero mengaku perubahan sehatnya dimulai sejak 6-7 tahun silam karena berat badan yang berlebih. (Foto: Instagram/jeremiahlakhwani/ditampilkan dengan izin yang bersangkutan)
Dari sana, ia mulai mengatur pola makan yang sehat. Ketika duduk di bangku SMA kelas 1, ia mulai mempraktikkan olahraga rutin. (Foto: Instagram/jeremiahlakhwani/ditampilkan dengan izin yang bersangkutan)
"Badan terasa fit dan tidak overweight lagi. Pake baju apa aja kelihatan bagus, hehe. Sebenernya bukan cuman badan tapi juga jiwa dan pikiran ikut sehat. Mensana in corpore sano. Di dalam tubuh yang sehat juga terdapat jiwa yang kuat." (Foto: Instagram/jeremiahlakhwani/ditampilkan dengan izin yang bersangkutan)
Oh iya, Jero juga suka banget travelling, loh. (Foto: Instagram/jeremiahlakhwani/ditampilkan dengan izin yang bersangkutan)
Benar-benar inspiratif. (Foto: Instagram/jeremiahlakhwani/ditampilkan dengan izin yang bersangkutan)
Sumber: m.detik.com/health/fotohealth/d-4445602/jeremiah-lakhwani-aquaman-indonesia-yang-berotot-mirip-jason-momoa/
sumber
Tidak ada komentar: