Dibuang Arsenal Begitu Saja, Pria Polandia Kini Jadi Kiper Paling Top di Premier League

Dibuang Arsenal Begitu Saja, Pria Polandia Kini Jadi Kiper Paling Top di Premier League


Arsenal sering memiliki kiper-kiper berkualitas di tiap musimnya, salah satu yang masih terngiang di benak para The Gooners adalah Lukas Fabianski, pria Polandia ini sempat membela panji-panji Arsenal pada medio 2007 hingga 2014, dalam kurun waktu tersebut Fabianski lebih banyak duduk dibangku cadangan dari pada menjaga gawang Arsenal, meski demikian ia sanggup mencatatkan 32 penampilan di kasta tertinggi sepakbola Inggris bersama Arsenal data dari Soccerway.com (01/01/2019).

Usai 7 tahun berseragam Meriam London Fabianski akhirnya tedepak begitu saja dari Emirates Stadium, ya pebola bertinggi 190 cm ini hengkang ke Swansea secara gratis pada juli 2014 data dari Transfermarkt.com (01/01/2019).

Dan Kini di usia senjanya Fabianski tercatat membela West Ham United sejak awal musim ini dan hebatnya kiper 33 tahun ini menjadi yang paling top dalam urusan menyelamatkan gawangnya, dikutip dari Goal.com (01/01/2019) fabianski menjadi kiper dengan jumlah penyelamatan terbanyak sejauh ini di Premier League dengan sukses melakukan aksinya tersebut sebanyak 130 kali, jumlah tersebut lebih banyak dari kiper-kiper sekelas De Gea (MU/108), Picford (Everton/108) dan Begovic (Bournemouth/117). mantap ya Fabianski!

sumber


Tidak ada komentar:

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Popular Post

Categories

Arsip Blog

Diberdayakan oleh Blogger.